SATU TAHUN HADIR DI INDONESIA, SUSEN LUNCURKAN ANNIVERSARY COLLECTION
Jakarta, Gramediapost.com
SUSEN, brand fashioninternasional penyedia tas dan aksesoris wanita asal Dubai, mengeluarkan new limited collection untuk merayakan anniversarypertamanya di Tanah Air.
Prita Wardhani selaku Brand Manager SUSEN menjelaskan, “Pada tahun pertamanya meramaikan industri fashiondi Indonesia, SUSENmendapatkan animo yang luar biasa dari para pecinta tas Tanah Air. Antusiasme tersebut terus mendorong kami untuk bertumbuh. Dan kini, SUSEN telah membuka enam belas toko yang tersebar di dua belas kota, serta mengadakan beberapa pameran di berbagai kota. Menandai momen first anniversary yang istimewa ini, kami mengeluarkan new limited collection untuk parafashion enthusiasts dengan harapan dapat menjangkau lebih banyak lagi selera pelanggan. Sesuai dengan tagline “Your Everyday Style Destination” yang kami usung,SUSEN akan terus memberikan inspirasi penampilan wanita yang lebih bergaya, sekaligus menunjang mereka di berbagai aktivitas dari pagi hingga malam.”
Pada first Anniversary Collection ini, SUSENmendatangkan berbagai koleksi tas yang tengah menjadi tren fashion global. Beberapa model anyar menghiasi new limited collection ini melalui pilihan warna dan ukuran dari seriCroco Bag, yaitu tas dengan tekstur kulit buaya, serta seriCanvas Bag pertama SUSENuntuk pelanggan Indonesia. Selain itu, hadir pula modelPillow Bag yang merupakan model tas dengan bahan kulit empuk dan nyaman digunakan.
Croco Bag merupakan model tas yang secara konsisten dihadirkan dan menjadi Signature Collection SUSEN. Kali ini, model dan gaya terbaru seri Croco Bagdihadirkan dalam berbagai bentuk dan ukuran, mulai dari model tas kecil yang dapat digunakan sebagai phone pouch dan card holder, Hand Bag, serta beberapa modelLong Croco Bag yang unik dan elegan, salah satunya Croco Sling Bag with Turnlock yang hadir dengan tiga pilihan warna yaitu Black, Brown, & Beige. Pada model Croco Baglainnya, SUSEN membawa dua varian warna baru di seriRectangular Croco Bag yaituBrown & Grey untuk memberikan lebih banyak pilihan kepada peminat tas klasik minimalis ini. SUSENjuga kembali menghadirkanCroco Mini Bag, seri Croco Bagdengan ukuran sedikit lebih besar dari Micro Bag, yang stoknya langsung laris manis sejak pembukaan toko SUSENtahun lalu.
SUSEN juga meluncurkan model Canvas Bagpertamanya untuk pasar Indonesia. Sesuai namanya, model tas yang sedang digemari para fashion enthusiasts ini didominasi bahan kanvas, namun SUSENmengombinasikannya dengan material Croco sebagai aksennya. Perpaduan bahan yang unik pada Canvas Bag ini dapat membuat tampilan harian Anda tetap stylish.
Seri unggulan lainnya yang menjadi spotlight pada new limited collection SUSEN ini adalah Pillow Sling Bag. Berbeda dengan tampilanCroco Bag yang klasik, Pillow Sling Bag didesain sesuai tren global yang tengah mengarah pada perpaduan gaya classydan casual, dengan sentuhanvintage dari rantai besi warnarusty sebagai strap, serta material yang empuk untuk menunjang kenyamanan saat memakainya. Pillow Sling Bagini hadir dalam dua ukuran serta tiga warna yaitu Black, Red Wine, & Beige.
Seluruh koleksi tas SUSENdibuat dengan memadukan bahan berkualitas danexcellent craftsmanship(keahlian dalam pembuatan) melalui pengerjaan yang sangat detail. Hal ini terlihat dari jahitan, lapisan lining tas, dan finishing yang rapi. Bahan baku utama tas SUSENadalah kulit sintetis berkualitas tinggi yang selain ramah lingkungan, juga lebih mudah perawatannya. SUSENjuga menggunakan lem perekat berbahan dasar air dengan kandungan yang lebih aman bagi kesehatan, baik untuk pembuat maupun pengguna produk. Pada beberapa koleksi tas, SUSENmenghadirkan bahan yang anti gores sehingga membuat perawatannya lebih mudah. Koleksi lainnya juga ada yang dilengkapi lapisan emas pada bagian hardware (logam) seperti rantai dan ornamen tas agar lebih tahan lama, tidak berkarat, serta menambah kesan mewah dan elegan.
Selain tas, SUSEN juga menyediakan beragam aksesoris penunjang penampilan wanita lainnya seperti dompet, anting-anting, kalung, gelang dan cincin yang trendy dan stylish.SUSEN juga menghadirkan kacamata hitam dan clear lens yang dilengkapi denganUV protection untuk melindungi mata dari sinar matahari.
Bersamaan dengan perilisanfirst Anniversary Collection,SUSEN memberikan penawaran menarik seperti promo HOT DEALS, diskon hingga 30% untuk produk pilihan, dan gratis Pouch SUSEN untuk nominal pembelanjaan tertentu yang berlangsung hingga 30 Mei 2021. Pelanggan juga dapat menikmati kemudahan pembayaran menggunakan fasilitas cicilan 0% hingga 6 bulan menggunakan kartu kredit BCA, Mandiri, BNI, BRI dan CIMB Niaga dengan nominal transaksi tertentu. Khusus member INFORMA Rewards bisa mendapatkan bonus double points untuk transaksi nominal tertentu di toko SUSEN, dan menggunakan poin yang dimiliki untuk berbelanja diSUSEN melalui program Pay All with Points.
Untuk mendukung keamanan dan kenyamanan belanja di masa kebiasaan baru, SUSENmenerapkan protokol kesehatan yang ketat, seperti pengecekan suhu tubuh saat akan memasuki area toko, mewajibkan penggunaan masker, menerapkan physical distancing, serta menyediakanhand sanitizer untuk pelanggan. Sedangkan staf toko SUSEN juga diwajibkan untuk menggunakan alat pelindung diri standar berupa masker, sarung tangan, danface shield, serta menjaga kebersihan area dan perlengkapan toko dengan menyemprotkan cairan desinfektan secara berkala. Untuk keamanan bertransaksi,SUSEN mengimbau pelanggan bertransaksi secara non tunai melaluivirtual account dan pembayaran digital.
Selain di toko, produk SUSENsecara mudah bisa didapatkan kapan dan di mana saja secara onlinemelalui webstorewww.susen.co.id, serta official store di berbagai online marketplace seperti Ruparupa.com, Tokopedia dan Shopee, maupun personal shopper melalui WhatsApp di nomor 0815-1012-8888.SUSEN juga menghadirkanpop-up store di lokasi tertentu dengan jadwal yang bisa dilihat di webstore. Sedangkan untuk menemukan inspirasi melalui koleksi produkSUSEN, bisa melalui Instagram di Susen_id dan Facebook di SUSENIndonesia.
Tentang SUSEN
SUSEN merupakan brand fashion internasional yang menghadirkan koleksi tas dan aksesoris wanita untuk aktivitas setiap hari, dengan desain yang modern, material berkualitas, serta harga yang kompetitif. Pertama kali diluncurkan di Dubai pada tahun 2003, SUSEN kini telah hadir di 82 negara antara lain Saudi Arabia, Iran, Turki, Kuwait, Afrika Selatan, Pakistan, China, Taiwan, Myanmar, Vietnam, Malaysia, Kamboja, Thailand, hingga Mexico. Di Indonesia, SUSENberada dalam naungan PT Home Center Indonesia yang juga memiliki toko ritel furnishings INFORMA, serta merupakan bagian dari Kawan Lama Group. Saat ini SUSENtelah memiliki 16 toko di Jakarta, Pekanbaru, Bekasi, Cirebon, Bandung, Semarang, Balikpapan, Makassar, Depok, Tasikmalaya, Tangerang dan Surabaya.
Bisnis ritel Kawan Lama Group lainnya yaitu, ACEpusat kebutuhan rumah tangga dan gaya hidup,INFORMA pusat furnitur dan aksesoris untuk hunian dan bisnis, INFORMA Electronicsyaitu penyedia home electronics & appliancesterlengkap, INFORMA Custom Furniture yaitu konsep baru yang merupakan pengembangan produk furnitur untuk dapat memaksimalkan ruangan dan dibuat khusus sesuai dengan ukuran, gaya, kebutuhan dan anggaran biaya pelanggan,Home Galleria penyedia furnishing hunian mewah yang dihadirkan dalam konsep galeri,
Toys Kingdom pusat mainan dan hobi untuk segala usia,Chatime penyedia minuman brewed tea asal Taiwan, Bike Colony penyedia sepeda dan aksesoris, Pendopo penyedia batik dan kerajinan tradisional,Dr. Kong penyedia sepatu kesehatan dan aksesoris,Cupbop penyedia makananBBQ Korea in a cup, Gindacoyaitu takoyaki No.1 di Jepang,Pet Kingdom pusat perawatan dan kebutuhan hewan peliharaan, Travelink pusat kebutuhan traveling dan aksesoris, Selma penyedia furnitur dan aksesoris dengan harga terjangkau, Atarupenyedia produk gaya hidup untuk millennials, SUSENdestinasi tas dan aksesoris wanita untuk aktivitas setiap hari, Espacio fasilitas coffee shop di dalam INFORMA yang menyediakan aneka pilihan kopi, teh, dan makanan ringan sebagai tempat kumpul atau bersantai setelah belanja,Sewa Aja jasa penyewaan furnitur untuk memenuhi segala kebutuhan rumah, baik sementara maupun jangka panjang, dan Ruparupa toko online resmi Kawan Lama Group. Saat ini Kawan Lama Group memiliki lebih dari 900 toko ritel di seluruh Indonesia.
(Hotben)